Wajib bagi seorang muslim untuk percaya kepada semua kitab yang diturunkan oleh Allah ta’ala, secara umum kita mempercayai kitab-kitab yang kita tidak tahu secara detail dan tanpa mengetahui secara pasti jumlahnya, dan Allah-lah yang lebih mengetahui akan hal itu, dan kita juga mempercayai kitab-kitab yang kita ketahui penjelasan rincianya sebatas pengetahuan yang kita dapatkan dari ayat-ayat wahyu.
Adapun terkait Hadis yang disebutkan, ia tidak memiliki sanad yang kuat untuk dijadikan sandaran.